Keluhan
Sehubungan dengan surat Ibu Ary Dwi Handayani di detik.com (6/9), "Kartu Kredit Pengganti Belum Diterima, Sampai Kapan Menunggu", kami telah menghubungi beliau untuk menyampaikan permohonan maaf atas ketidaknyamanan yang dialami. Kemudian pada tanggal 15 September 2016, Ibu Ary Dwi Handayani telah menerima dan aktifasi kartu kredit Bank Mega, sehingga beliau sudah tidak mempermasalahkan.
Demikian kami sampaikan. Terima kasih atas perhatian dan kerja sama detik.com untuk memuat tanggapan kami.
Christiana M. Damanik
Corporate Secretary Kantor Pusat
PT Bank Mega Tbk.
Keluhan diatas belum ditanggapi oleh pihak terkait
(wwn/wwn)
Kirimkan keluhan atau tanggapan Anda yang berkaitan dengan pelayanan publik. Redaksi detikcom mengutamakan surat yang ditulis dengan baik dan disertai dengan identitas yang jelas. Klik disini untuk kirimkan keluhan atau tanggapan anda.











































