Kecewa Penawaran Telemarketing KK BNI

Suara Pembaca

Kecewa Penawaran Telemarketing KK BNI

- detikNews
Kamis, 17 Jul 2014 10:26 WIB
Keluhan
Pada tanggal 17 Juni 2014, saya mendapatkan telepon dari seseorang yang mengaku dari telemarketing kartu kredit BNI dengan nomor telepon 02140003046 yang menawarkan gratis biaya iuran selama 1 tahun.

Saya setuju dengan penawaran tersebut dan memberikan informasi penting untuk dilakukan verifikasi. Setelah itu saya menghubungi call center BNI selama 3 kali sampai saat ini, ternyata data saya tidak tercatat.

Mohon tanggapan untuk hal tersebut, apakah nomor telepon adalah benar dari telemarketing BNI? Karena saya khawatir telah menyampaikan data-data untuk verifikasi tersebut. Terima Kasih.

SCROLL TO CONTINUE WITH CONTENT


Edwyn
Taman Kota Madiun
edwyn.dece@gmail.com
085649195242



Keluhan diatas belum ditanggapi oleh pihak terkait

(wwn/wwn)
Hoegeng Awards 2025
Baca kisah inspiratif kandidat polisi teladan di sini
Selengkapnya
Kirimkan keluhan atau tanggapan Anda yang berkaitan dengan pelayanan publik. Redaksi detikcom mengutamakan surat yang ditulis dengan baik dan disertai dengan identitas yang jelas. Klik disini untuk kirimkan keluhan atau tanggapan anda.



Ajang penghargaan persembahan detikcom dengan Kejaksaan Agung Republik Indonesia (Kejagung RI) untuk menjaring jaksa-jaksa tangguh dan berprestasi di seluruh Indonesia.
Ajang penghargaan persembahan detikcom bersama Polri kepada sosok polisi teladan. Baca beragam kisah inspiratif kandidat polisi teladan di sini.
Hide Ads