Agen Prudential Memalsukan Data Kesehatan

Suara Pembaca

Agen Prudential Memalsukan Data Kesehatan

- detikNews
Selasa, 09 Okt 2012 11:21 WIB
Keluhan
(Prudential telah menghubungi Bapak Joni untuk memberikan penjelasan perihal permasalahan yang disampaikan)

Pada tanggal 11 Juli 2007, kami menerima kabar bahwa pengajuan asuransi jiwa dan kesehatan beliau diterima oleh Prudential tanpa harus melakukan proses medical check up.

Tanggal 06 Maret 2012 beliau dirawat di RS PIK selama dua hari hingga beliau meninggal dunia pada tanggal 08 Maret 2012 di RS tersebut. Setelah itu, ternyata pengajuan klaim beliau ditolak oleh pihak Prudential dengan alasan bahwa beliau tidak menginformasikan kondisi kesehatannya pada saat pengajuan asuransi jiwa.

SCROLL TO CONTINUE WITH CONTENT

Padahal saat itu Mama saya juga menyaksikan dan mendengarkan seluruh proses wawancara yang dilakukan oleh agen Prudential dan Papa saya.

Saat ini kami menunggu Prudential untuk mereview kembali klaim yang telah kami ajukan, karena ini adalah kesalahan agen Prudential yang sudah memalsukan data
kesehatan Almarhum Papa saya.


Johny Kurniawan
jonz80wh@yahoo.com
Taman Palem Lestari, Jakarta Barat
0819870780




Keluhan diatas belum ditanggapi oleh pihak terkait

(wwn/wwn)
Hoegeng Awards 2025
Baca kisah inspiratif kandidat polisi teladan di sini
Selengkapnya
Kirimkan keluhan atau tanggapan Anda yang berkaitan dengan pelayanan publik. Redaksi detikcom mengutamakan surat yang ditulis dengan baik dan disertai dengan identitas yang jelas. Klik disini untuk kirimkan keluhan atau tanggapan anda.



Ajang penghargaan persembahan detikcom dengan Kejaksaan Agung Republik Indonesia (Kejagung RI) untuk menjaring jaksa-jaksa tangguh dan berprestasi di seluruh Indonesia.
Ajang penghargaan persembahan detikcom bersama Polri kepada sosok polisi teladan. Baca beragam kisah inspiratif kandidat polisi teladan di sini.
Hide Ads