Nomer Telepon Sama, Hanya Beda Kode Area

Suara Pembaca

Nomer Telepon Sama, Hanya Beda Kode Area

- detikNews
Selasa, 13 Mar 2012 12:05 WIB
Keluhan
Sebenarnya kejadian ini sudah berlangsung sejak lama, sekitar 1 tahun yang lalu hingga saat ini. Dimana telepon rumah saya sering ditelepon orang yang salah sambung dan menanyakan apakah benar ini adalah Lembah Gunung Kujang yang terdapat di Subang Jawa Barat.

Padahal saya sendiri juga tidak tahu tempat apa itu, lalu saya cari informasi di internet, dan ternyata itu adalah tempat rekreasi, dan tempat itu pun memiliki nomor telepon yang sama seperti nomer rumah saya, namun berbeda kode area.

Karena Kode area rumah saya 021, otomatis jika ada orang yang menelepon Lembah Gunung Kujang tanpa menggunakan Kode Area Subang 0260, maka otomatis mereka akan terhubung ke rumah saya.

SCROLL TO CONTINUE WITH CONTENT

Mohon petunjuk, bagaimana cara mengatasi hal ini, karena kami merasa terganggu telepon yang ernyata salah sambung.


Yohanes
Pamulang Indah (MA) No 30 Tangerang Selatan
yohanes.oktavianus@gmail.com
081585522348



Keluhan diatas belum ditanggapi oleh pihak terkait

(wwn/wwn)
Hoegeng Awards 2025
Baca kisah inspiratif kandidat polisi teladan di sini
Selengkapnya
Kirimkan keluhan atau tanggapan Anda yang berkaitan dengan pelayanan publik. Redaksi detikcom mengutamakan surat yang ditulis dengan baik dan disertai dengan identitas yang jelas. Klik disini untuk kirimkan keluhan atau tanggapan anda.



Ajang penghargaan persembahan detikcom dengan Kejaksaan Agung Republik Indonesia (Kejagung RI) untuk menjaring jaksa-jaksa tangguh dan berprestasi di seluruh Indonesia.
Ajang penghargaan persembahan detikcom bersama Polri kepada sosok polisi teladan. Baca beragam kisah inspiratif kandidat polisi teladan di sini.
Hide Ads