Terimakasih Bank DKI, JakCard Sudah Kembali

Suara Pembaca

Terimakasih Bank DKI, JakCard Sudah Kembali

- detikNews
Jumat, 04 Nov 2011 10:41 WIB
Keluhan

Menanggapi Surat saya yang telah dimuat tanggal 2 November 2011 dengan judul "Kartu JakCard Bermasalah", saya ingin memberitahukan bahwa tidak sampai 1x24 jam setelah dimuat, pihak Bank DKI sudah menghubungi saya dan pada tanggal 3 November 2011, dan kartu JakCard saya telah dikirimkan.

Terima kasih Bank DKI dan khususnya Pak Elmo yang telah mengantarkan Kartu JakCard saya. Semoga Bank DKI lebih maju lagi kedepannya untuk kepuasan customer.


Ruella A.M
Jl. Jagakarsa 1, gang Nusa Indah IV no. 18 Jakarta Selatan
pink_poezz@yahoo.com
085710013020



Keluhan diatas belum ditanggapi oleh pihak terkait

(wwn/wwn)
Hoegeng Awards 2025
Baca kisah inspiratif kandidat polisi teladan di sini
Selengkapnya
Kirimkan keluhan atau tanggapan Anda yang berkaitan dengan pelayanan publik. Redaksi detikcom mengutamakan surat yang ditulis dengan baik dan disertai dengan identitas yang jelas. Klik disini untuk kirimkan keluhan atau tanggapan anda.



Ajang penghargaan persembahan detikcom dengan Kejaksaan Agung Republik Indonesia (Kejagung RI) untuk menjaring jaksa-jaksa tangguh dan berprestasi di seluruh Indonesia.
Ajang penghargaan persembahan detikcom bersama Polri kepada sosok polisi teladan. Baca beragam kisah inspiratif kandidat polisi teladan di sini.
Hide Ads