Kala Ahok Berjas Merah Megawati

Foto

Kala Ahok Berjas Merah Megawati

Dok.Detikcom - detikNews
Rabu, 28 Nov 2018 12:01 WIB

Jakarta - Jauh hari sebelum Ahok dikabarkan bakal gabung PDIP, sebenarnya ia pernah menjajal jas merah kebanggaan partai banteng moncong putih.

Ketum PDIP Megawati Soekarnoputri yang memakaikan jas merah PDIP itu, saat pendaftaran cagub-cawagub DKI, September 2016 silam.

Djarot Saiful Hidayat yang baru saja melempar isu Ahok bakal gabung PDIP, kala itu turut merapihkan jas merah yang pas dipakai Ahok.

Ahok tertawa saja saat jas merah itu dipakaikan, ia mau memakai jas merah itu untuk menghargai Megawati.

Kala itu Ahok-Djarot diusung oleh empat parpol yakni PDIP, Golkar, NasDem dan Hanura.

Megawati sempat memberi wejangan ke calon jagoannya itu, sembari sedikit bercanda soal jas merah Ahok.

Kala Ahok Berjas Merah Megawati
Kala Ahok Berjas Merah Megawati
Kala Ahok Berjas Merah Megawati
Kala Ahok Berjas Merah Megawati
Kala Ahok Berjas Merah Megawati


Ajang penghargaan persembahan detikcom dengan Kejaksaan Agung Republik Indonesia (Kejagung RI) untuk menjaring jaksa-jaksa tangguh dan berprestasi di seluruh Indonesia.
Ajang penghargaan persembahan detikcom bersama Polri kepada sosok polisi teladan. Baca beragam kisah inspiratif kandidat polisi teladan di sini.
Hide Ads