Jakarta - LSM Federasi Indonesia Bersatu mendatangi Bawaslu, Jakarta, Selasa (14/8). Mereka melaporkan Sandiaga Uno terkait tudingan Andi Arief mengenai mahar Rp 500 M.
Foto
Sandiaga Uno Dilaporkan ke Bawaslu
Selasa, 14 Agu 2018 18:31 WIB

Jakarta - LSM Federasi Indonesia Bersatu mendatangi Bawaslu, Jakarta, Selasa (14/8). Mereka melaporkan Sandiaga Uno terkait tudingan Andi Arief mengenai mahar Rp 500 M.