Pantauan Udara Kondisi Arus Mudik di Puncak hingga Cikampek

Foto

Pantauan Udara Kondisi Arus Mudik di Puncak hingga Cikampek

Audrey Santoso - detikNews
Kamis, 14 Jun 2018 12:31 WIB

Cikampek - Kapolri Jenderal Tito Karnavian meninjau situasi arus lalu lintas di jalur mudik. Menaiki helikopter, Tito meninjau jalur mudik di Puncak hingga Cikampek.

Kapolri meninjau arus lalin mudik di sejumlah daerah. Secara umum, kondisi lalu lintas di Tol Cikampek berdasarkan pantauan udara, terpantau lancar (Foto: Audrey Santoso/detikcom)
Pantauan Udara Kondisi Arus Mudik di Puncak hingga Cikampek
Pantauan Udara Kondisi Arus Mudik di Puncak hingga Cikampek
Pantauan Udara Kondisi Arus Mudik di Puncak hingga Cikampek


Ajang penghargaan persembahan detikcom dengan Kejaksaan Agung Republik Indonesia (Kejagung RI) untuk menjaring jaksa-jaksa tangguh dan berprestasi di seluruh Indonesia.
Ajang penghargaan persembahan detikcom bersama Polri kepada sosok polisi teladan. Baca beragam kisah inspiratif kandidat polisi teladan di sini.
Hide Ads