Potret Ngeri Rel Kereta di Bogor yang Menggantung karena Longsor

Foto

Potret Ngeri Rel Kereta di Bogor yang Menggantung karena Longsor

Twitter Sutopo Purwo - detikNews
Senin, 05 Feb 2018 16:08 WIB

Jakarta -

Tak hanya jalan aspal, rel kereta api juga terkena imbas longsor di Bogor. Rel sampai menggantung tanpa alas. Pemandangan mengerikan.

Rel tersebut merupakan rel yang biasa dilintasiΒ keretaapi Bogor - Sukabumi. Rel menggantung karena pondasi longsor di Desa Warung Menteng Kecamatan Cijeruk Kabupaten Bogor.

Longsoran tanah di bawah rel ini menyebabkan dua rumah tertimbun Evakuasi masih terus dilakukan/Foto: Twitter Kepala Humas dan Informasi BNPB Sutopo Purwo

Tampak jelas rel menggantung karena tanah di bawahnya longsor/Foto: Twitter Kepala Humas dan Informasi BNPB Sutopo Purwo

Di bagian jalur lainnya, ada longsoran yang hampir menyentul rel/Foto: Dok. Istimewa

Karena kondisi darurat ini, kereta api tidak dioperasikan.

Potret Ngeri Rel Kereta di Bogor yang Menggantung karena Longsor
Potret Ngeri Rel Kereta di Bogor yang Menggantung karena Longsor
Potret Ngeri Rel Kereta di Bogor yang Menggantung karena Longsor
Potret Ngeri Rel Kereta di Bogor yang Menggantung karena Longsor
Potret Ngeri Rel Kereta di Bogor yang Menggantung karena Longsor


Ajang penghargaan persembahan detikcom dengan Kejaksaan Agung Republik Indonesia (Kejagung RI) untuk menjaring jaksa-jaksa tangguh dan berprestasi di seluruh Indonesia.
Ajang penghargaan persembahan detikcom bersama Polri kepada sosok polisi teladan. Baca beragam kisah inspiratif kandidat polisi teladan di sini.
Hide Ads