Kerusuhan di Wamena, Kantor Kepala Dinas dan Beberapa Ruko Dibakar

Kerusuhan di Wamena, Kantor Kepala Dinas dan Beberapa Ruko Dibakar

Mei Amelia R - detikNews
Senin, 23 Sep 2019 09:56 WIB
Brigjen Dedi Prasetyo (Antara Foto/Reno Esnir)
Wamena - Kerusuhan terjadi di Kota Wamena, Papua, Senin (23/9/2019) pagi ini. Kantor dinas dan sejumlah ruko dibakar massa.

Kepala Biro Penerangan Masyarakat (Karo Penmas) Divisi Humas Polri Brigjen Dedi Prasetyo saat dihubungi membenarkan adanya kejadian itu.

"Iya betul. Kantor dinas dan ada beberapa ruko dibakar," kata Dedi saat dihubungi detikcom, Senin (23/9).

SCROLL TO CONTINUE WITH CONTENT

Peristiwa terjadi pada pukul 09.00 WIT. Saat ini, Polri dan TNI sedang menangani situasi di lokasi.

"Saat ini sedang konsentrasi untuk meredam," imbuh Dedi.

(mei/aan)
Hoegeng Awards 2025
Baca kisah inspiratif kandidat polisi teladan di sini
Selengkapnya



Ajang penghargaan persembahan detikcom dengan Kejaksaan Agung Republik Indonesia (Kejagung RI) untuk menjaring jaksa-jaksa tangguh dan berprestasi di seluruh Indonesia.
Ajang penghargaan persembahan detikcom bersama Polri kepada sosok polisi teladan. Baca beragam kisah inspiratif kandidat polisi teladan di sini.
Hide Ads