BMKG lewat akun Twitter-nya, @infoBMKG, menginformasikan gempa terjadi pada Rabu (21/8/2019) pukul 03.16 WIB. Pusat gempa ada di darat, 24 km arah barat laut Sukabumi.
Pusat gempa ada di kedalaman 1 km. Gempa ini dilaporkan dirasakan di Sukabumi dalam skala III MMI yang artinya getaran dirasakan nyata dalam rumah seperti ada truk berlalu.
SCROLL TO CONTINUE WITH CONTENT
Simak Video "Langkah-langkah Jika Terjadi Gempa Bumi"
(jbr/aud)
Hoegeng Awards 2025
Baca kisah inspiratif kandidat polisi teladan di sini