"Belum. Pada saat yang tepat akan ketemu," ujar Erick seusai menemani Jokowi makan di Grand Indonesia, Jakarta Pusat, Sabtu (20/4/2019).
Erick menegaskan tetap menjalin hubungan persahabatan dengan Sandiaga, meski kini dalam kubu yang berseberangan di Pilpres 2019.
SCROLL TO CONTINUE WITH CONTENT
Sebelumnya, Sandiaga dikabarkan jatuh sakit pasca-Pilpres 2019. Sandiaga saat ini banyak menghabiskan waktu dengan beristirahat dan ia meminta doa untuk kesembuhannya.
"Ketika badan sudah tidak mau lagi diajak kompromi setelah 8 bulan menyapa masyarakat tanpa istirahat yang cukup. Saya ingin berterima kasih sebesar-besarnya untuk seluruh masyarakat yang telah mendoakan dan memberikan dukungan. Jangan patah semangat, kita terus berjuang menegakkan keadilan," ujar Sandiaga lewat Twitter @sandiuno, hari ini.
Saksikan juga video 'Ekspresi Lesu Sandi, TKN: Dia Realistis Percaya Data Quick Count':
(dkp/hri)
Hoegeng Awards 2025
Baca kisah inspiratif kandidat polisi teladan di sini