Dikutip dari situs BMKG, Kamis (9/8/2018), gempa ini terjadi pukul 14.53 WIB. Pusat gempa itu berada di laut, berjarak sekitar 28 km utara Ampana.
Kedalaman gempa sekitar 10 km. Gempa tergolong dalam, berskala MMI III, atau getaran dirasakan nyata dalam rumah.
SCROLL TO CONTINUE WITH CONTENT
Simak Juga 'Relawan Dengar Rintihan Minta Tolong di Balik Reruntuhan Masjid':
(ams/nkn)
Hoegeng Awards 2025
Baca kisah inspiratif kandidat polisi teladan di sini