"Ya, itu akan dibicarakan dengan PAN, akan bicarakan," ujar Sekjen Gerindra Ahmad Muzani, Selasa (31/7/2018).
Baca juga: PAN Terbelah Antara Jokowi dan Prabowo |
Meski demikian, Muzani menyebut hubungan PAN-Gerindra selama ini berjalan baik. Hubungan Zulkifli dan Prabowo pun disebut baik.
SCROLL TO CONTINUE WITH CONTENT
Baca juga: PAN Belum Dukung Prabowo di Pilpres 2019 |
Sebelumnya, Zul menyebut PAN sama sekali belum menyatakan dukungan kepada salah satu capres, termasuk kepada Ketum Gerindra Prabowo Subianto. Mereka akan mengambil keputusan pilpres pada rapat kerja nasional 5-6 Agustus 2018.
"Ya, belum. Pada rakernas akan diserahkan kepada capresnya," ujar Zulkifli.
Tonton juga video: 'Pertemuan Prabowo-SBY, PAN: Semoga Politik Makin Adem'
(gbr/tor)
Hoegeng Awards 2025
Baca kisah inspiratif kandidat polisi teladan di sini