"Ada beda antara citra dan reputasi. Citra menyangkut bungkus saja, reputasi berhubungan dengan seluruh perilaku, tindakan, dan prestasi," kata dia tegas.
Ironisnya, Sudirman melanjutkan, banyak pemimpin dan tokoh politik saat ini hanya sibuk mengejar popularitas dan lupa pada pekerjaan. Dia tak ingin terjebak pada pencitraan yang berlebihan.
SCROLL TO CONTINUE WITH CONTENT
Sudirman Said akan menjawabnya dalam d'Candidate detikcom. Dalam kesempatan ini, mantan ketua tim transisi Gubernur-Wakil Gubernur DKI Jakarta, Anies Baswedan-Sandiaga Uno, itu juga bicara soal tiga kriteria pemimpin masa depan yang akan berhasil. Juga soal kedekatannya dengan Joko Widodo, Jusuf Kalla, dan Prabowo Subianto.
Jangan lewatkan tayangan d'Candidate: Jurus Antimainstream Sudirman Said di detikcom, Selasa, 8 Mei 2018, pukul 14.00 WIB
(erd/jat)











































