"Ayo terus jalan bang, terus bang," kata seorang driver mengarahkan rekannya untuk parkir di pedestrian, Senin (23/4/2018).
Saat ini para driver ojol masih menunggu komando untuk aksi di depan gerbang pintu masuk DPR. Sedangkan pedagang kaki lima (PKL) memanfaatkan demo ini dengan berjualan di sekitar massa.
SCROLL TO CONTINUE WITH CONTENT
 Driver ojek online mulai berdatangan ke gedung DPR, Senin (23/4/2018) Foto: Noval Dhwinuari Antony-detikcom | 
Hingga saat ini, lalu lintas di Jalan Gatot Subroto depan gedung DPR masih terpantau lancar. Polisi dan kendaraan taktis sudah siaga.
Polisi mengimbau agar masyarakat mencari jalan alternatif lain untuk menghindari kemacetan.
"Betul (minta masyarakat untuk menghindari depan DPR), kita sosialisasi. Sosialisasi lewat media sudah. Jadi pagi kita akan sosialisasi juga," ujar Dirlantas Polda Metro Jaya, Kombes Yusuf, saat dihubungi detikcom, Minggu (22/4).
 Driver ojek online mulai berdatangan ke gedung DPR, Senin (23/4/2018) Foto: Noval Dhwinuari Antony-detikcom | 












































            
Driver ojek online mulai berdatangan ke gedung DPR, Senin (23/4/2018) Foto: Noval Dhwinuari Antony-detikcom
Driver ojek online mulai berdatangan ke gedung DPR, Senin (23/4/2018) Foto: Noval Dhwinuari Antony-detikcom