"Yang terbakar ruang Pokja Sipil yang di dalamnya terdapat AHU. Ini yang kami rasakan asap dari APAR, kami memang jor sama APAR supaya melindungi kiri-kanan supaya api tidak membesar," ujar Damayanti di gedung DPR, Senayan, Jakarta, Selasa (14/11/2017).
Pokja Sipil merupakan ruang kerja untuk teknisi. Saat ini, petugas damkar dan Pamdal DPR sudah melakukan pemadaman di lokasi.
SCROLL TO CONTINUE WITH CONTENT
Dua mobil damkar sudah diterjunkan ke lokasi. Kaca di ruang Pokja Sipil sudah dipecahkan untuk mempercepat pemadaman.
Saat ini, ada satu orang yang dievakuasi. (dkp/rvk)