Ketua Umum Partai Demokrat Agus Harimurti Yudhoyono (AHY) meminta anak muda tidak boleh dimanja, apalagi diberi karpet merah. Pernyataan AHY itu dibalas politikus muda PSI, Tsamara Amany. Tsamara bicara soal privilege.
Menurut Anda, pendapat siapa yang lebih pas?
(rdp/tor)