Teror Air Keras ke Novel Baswedan

Infografis

Teror Air Keras ke Novel Baswedan

Dhani Irawan - detikNews
Selasa, 11 Apr 2017 15:46 WIB
Foto: Tim Infografis detikcom
Jakarta - Usai menunaikan salat subuh, penyidik KPK Novel Baswedan disiram air keras oleh 2 orang yang menggunakan sepeda motor. Novel yang kesakitan berlari ke arah masjid untuk membasuh wajahnya, lalu dilarikan ke RS Mitra Keluarga Kelapa Gading. Ketua KPK Agus Rahardjo menyebut teror yang ditujukan pada Novel kemungkinan besar terkait penanganan kasus korupsi e-KTP.
(dhn/fjp)


Berita Terkait

 

 

 

 

 

 

 

 


Hide Ads