Duh, Angka Pengangguran Meningkat

Infografis

Duh, Angka Pengangguran Meningkat

Okta Wiguna - detikNews
Jumat, 06 Nov 2015 17:20 WIB
Foto: Mindra Purnomo
Jakarta - Badan Pusat Statistik (BPS) mencatat angka pengangguran pada Agustus 2015 mencapai 7,56 juta orang. Jumlah ini menunjukkan peningkatan 320 ribu jiwa dari periode yang sama pada 2014. Berikut ini kondisi pengangguran di Indonesia saat ini:
(okt/okt)


Berita Terkait

 

 

 

 

 

 

 

 


Hide Ads