Survei yang dirilis Indo Barometer pada tanggal 13 Maret 2014, menunjukan elektibillitas Gubernur DKI Jokowi berada di nomor urut satu dengan raihan 34,8%. Disusul di nomor dua Prabowo Subianto (17,4%) dan Aburizal Bakrie (12,5). Survei ini dilakukan pada tanggal 14-25 Februari 2014.
Halaman 2 dari 0