Tapanuli Selatan - Lebih dari 300 kepala keluarga di Batang Toru mengungsi setelah banjir bandang melanda permukiman mereka. Para penyintas bertahan di gudang milik warga.
(/)
Foto News
Gudang Jadi Pengungsian Warga Terdampak Banjir Bandang Tapanuli Selatan
Jumat, 28 Nov 2025 23:15 WIB
BAGIKAN
BAGIKAN