Spanduk Raksasa di Muara Karang, Seruan Iklim Menggema

Foto

Spanduk Raksasa di Muara Karang, Seruan Iklim Menggema

Rengga Sancaya - detikNews
Selasa, 18 Nov 2025 20:15 WIB

Jakarta - Aksi damai mewarnai kawasan Pembangkit Listrik Tenaga Gas Uap (PLTGU) Muara Karang, Jakarta.

Aktivis Greenpeace membentangkan spanduk saat menggelar aksi damai di kawasan Pembangkit Listrik Tenaga Gas Uap (PLTGU) Muara Karang di Jakarta, Selasa (18/11/2025). Aksi tersebut digelar sebagai bentuk protes terhadap inkonsistensi kebijakan energi nasional, secara simbolis menunjukkan bahwa janji iklim global harus diwujudkan dengan target iklim yang ambisius, dengan menghentikan ketergantungan terhadap energi fosil, seperti pengembangan energi gas fosil sebagai energi transisional. ANTARA FOTO/Dhemas Reviyanto
Aktivis Greenpeace membentangkan spanduk saat menggelar aksi damai di kawasan Pembangkit Listrik Tenaga Gas Uap (PLTGU) Muara Karang di Jakarta, Selasa (18/11/2025). ANTARA FOTO/Dhemas Reviyanto
Aktivis Greenpeace membentangkan spanduk saat menggelar aksi damai di kawasan Pembangkit Listrik Tenaga Gas Uap (PLTGU) Muara Karang di Jakarta, Selasa (18/11/2025). Aksi tersebut digelar sebagai bentuk protes terhadap inkonsistensi kebijakan energi nasional, secara simbolis menunjukkan bahwa janji iklim global harus diwujudkan dengan target iklim yang ambisius, dengan menghentikan ketergantungan terhadap energi fosil, seperti pengembangan energi gas fosil sebagai energi transisional. ANTARA FOTO/Dhemas Reviyanto
Aksi itu menjadi simbol kekecewaan sekaligus peringatan atas inkonsistensi kebijakan energi nasional, terutama terkait masih kuatnya ketergantungan pada energi fosil. Greenpeace menilai, pengembangan gas fosil yang disebut sebagai β€œenergi transisi” justru berpotensi menghambat komitmen Indonesia untuk mencapai target iklim yang lebih ambisius. ANTARA FOTO/Dhemas Reviyanto
Aktivis Greenpeace membentangkan spanduk saat menggelar aksi damai di kawasan Pembangkit Listrik Tenaga Gas Uap (PLTGU) Muara Karang di Jakarta, Selasa (18/11/2025). Aksi tersebut digelar sebagai bentuk protes terhadap inkonsistensi kebijakan energi nasional, secara simbolis menunjukkan bahwa janji iklim global harus diwujudkan dengan target iklim yang ambisius, dengan menghentikan ketergantungan terhadap energi fosil, seperti pengembangan energi gas fosil sebagai energi transisional. ANTARA FOTO/Dhemas Reviyanto
Dengan latar PLTGU Muara Karang yang menjulang, para aktivis menyuarakan bahwa janji-janji iklim global tidak boleh lagi sebatas retorika. Menurut mereka, pemerintah perlu segera mempercepat transisi menuju energi terbarukan, sekaligus menghentikan proyek-proyek yang memperpanjang umur bahan bakar fosil.Β ANTARA FOTO/Dhemas Reviyanto
Spanduk Raksasa di Muara Karang, Seruan Iklim Menggema
Spanduk Raksasa di Muara Karang, Seruan Iklim Menggema
Spanduk Raksasa di Muara Karang, Seruan Iklim Menggema


Berita Terkait

 

 

 

 

 

 

 

 


Hide Ads