Jakarta - Anggota DPR Slamet Ariyadi terpilih sebagai Ketua Umum IKA PMII. Ia dipilih dalam Munas VII lanjutan yang digelar hari ini.
Foto
Slamet Ariyadi Terpilih Jadi Ketum IKA PMII Hasil Munas Lanjutan
Selasa, 27 Mei 2025 19:19 WIB

Slamet terpilih melalui musyawarah dalam rapat pleno. Ia akan menjabat sebagai ketum periode 2025-2030.
Β
Kepengurusan Slamet juga akan menyerahkan susunan kepengurusan kepada Kementerian Hukum (Kemenkum).
Β
Ketua Organizing Comitte Munas VII, Sudarto menjelaskan, Munas ini akan dihadiri pengurus Wilayah dan Cabang Se-Indonesia.
Β
Sebelumnya pelaksanaan munas memilih Fathan Subqi menjadi Ketum IKA PMII lewat hasil voting bulan Februari lalu. Kepengurusan Fathan sudah disahkan oleh Kemenkum.
Β