Demak - Tanggul Sungai Tuntang di Kecamatan Kebonagung, Kabupaten Demak, Jawa Tengah, jebol. Kini tanggul tersebut tengah diperbaiki.
Foto
Foto Udara Perbaikan Tanggul Sungai Jebol di Demak
Kamis, 23 Jan 2025 12:30 WIB

Foto udara petugas mengoperasikan alat berat saat perbaikan tanggul Sungai Tuntang yang jebol di Kecamatan Kebonagung, Kabupaten Demak, Jawa Tengah, Rabu (22/1/2025).
BBWS Pemali-Juana mengerahkan empat ekskavator dan puluhan pekerja dalam upaya memperbaiki tanggulΒ tersebut. Β
Tanggul tersebutΒ jebol akibat banjir luapan Sungai Tuntang pada Selasa (21/1) dan memutus jalur utama Semarang-Purwodadi.Β Β