Warga Gotong-royong Bersihkan Sampah di Pantai Sasa Ternate

Foto

Warga Gotong-royong Bersihkan Sampah di Pantai Sasa Ternate

Antara Foto/Andri Saputra - detikNews
Minggu, 08 Des 2024 22:00 WIB

Ternate - Warga melakukan gotong-royong membersihkan sampah yang mengotori Pantai Sasa, Minggu (8/12/2024). Kegiatan itu sebagai bentuk kepedulian terhadap lingkungan.

Warga mengumpulkan sampah kiriman dan sampah buangan di bibir Pantai Sasa, Ternate, Maluku Utara, Minggu (8/12/2024).Aksi bersih-bersih sampah oleh sejumlah komunitas dan warga sekitar itu sebagai bentuk kepedulian terhadap lingkungan dan mengantisipasi sampah plastik yang ada di sekitar pantai agar tidak terbawa arus ke laut yang berdampak pada kerusakan ekosistem pesisir. ANTARA FOTO/Andri Saputra/rwa.

Warga membersihkan sampah di Pantai Sasa, Ternate, Maluku Utara.

Warga mengumpulkan sampah kiriman dan sampah buangan di bibir Pantai Sasa, Ternate, Maluku Utara, Minggu (8/12/2024).Aksi bersih-bersih sampah oleh sejumlah komunitas dan warga sekitar itu sebagai bentuk kepedulian terhadap lingkungan dan mengantisipasi sampah plastik yang ada di sekitar pantai agar tidak terbawa arus ke laut yang berdampak pada kerusakan ekosistem pesisir. ANTARA FOTO/Andri Saputra/rwa.

Sampah yang menumpuk itu dimasukkan ke dalam karung.
Β 

Warga Gotong-royong Bersihkan Sampah di Pantai Sasa Ternate
Warga Gotong-royong Bersihkan Sampah di Pantai Sasa Ternate


Ajang penghargaan persembahan detikcom dengan Kejaksaan Agung Republik Indonesia (Kejagung RI) untuk menjaring jaksa-jaksa tangguh dan berprestasi di seluruh Indonesia.
Ajang penghargaan persembahan detikcom bersama Polri kepada sosok polisi teladan. Baca beragam kisah inspiratif kandidat polisi teladan di sini.
Hide Ads