Jakarta - Petugas PPSU membuat mural bertema budaya di Jalan Bukit Duri Utara, Jakarta. Pembuatan mural itu untuk memperindah wajah kota sekaligus melestarikan budaya.
Foto
Mural Budaya Perindah Wajah Kota Jakarta
Sabtu, 30 Nov 2024 10:40 WIB
Jakarta - Petugas PPSU membuat mural bertema budaya di Jalan Bukit Duri Utara, Jakarta. Pembuatan mural itu untuk memperindah wajah kota sekaligus melestarikan budaya.