Sisa-sisa Banjir Terburuk dalam Sejarah Spanyol yang Menewaskan Ratusan Orang

Foto

Sisa-sisa Banjir Terburuk dalam Sejarah Spanyol yang Menewaskan Ratusan Orang

REUTERS/Eva Manez - detikNews
Sabtu, 30 Nov 2024 09:00 WIB

Spanyol - Sebulan setelah banjir mematikan melanda wilayah Valencia di Spanyol, pinggiran kota yang terdampak paling parah mulai berbenah. Begini kondisinya.

Nearly a month after severe flooding, damaged cars are placed together on the outskirts of the town in Paiporta, Valencia, Spain, November 28, 2024. REUTERS/Eva Manez

Sebulan setelah banjir mematikan melanda wilayah Valencia di Spanyol, salah satu daerah pinggiran kota yang paling parah dilanda bencana, Paiporta, perlahan pulih dari bencana tersebut dan warga berusaha melupakan kenangan buruk.

Nearly a month after severe flooding, damaged cars are placed together on the outskirts of the town in Paiporta, Valencia, Spain, November 28, 2024. REUTERS/Eva Manez

Personel militer dan relawan dari seluruh Spanyol bekerja keras di kota itu pada hari Kamis (28/11), sementara warga hanya bisa menyaksikan.

Nearly a month after severe flooding, damaged cars are placed together on the outskirts of the town in Paiporta, Valencia, Spain, November 28, 2024. REUTERS/Eva Manez

Paiporta, yang dihuni 27.000 penduduk, merupakan salah satu kota yang dianggap oleh media lokal sebagai "titik nol" banjir bandang 29 Oktober yang menewaskan lebih dari 220 orang.

Nearly a month after severe flooding, damaged cars are placed together on the outskirts of the town in Paiporta, Valencia, Spain, November 28, 2024. REUTERS/Eva Manez

Ribuan kendaraan terdampak parah oleh banjir mematikan yang melanda wilayah Valencia. Banjir telah meninggalkan jejak kehancuran, dengan mobil-mobil rusak menumpuk di kawasan industri, kompleks pertokoan, dan jalan-jalan perumahan.

Nearly a month after severe flooding, damaged cars are placed together on the outskirts of the town in Paiporta, Valencia, Spain, November 28, 2024. REUTERS/Eva Manez

Tragedi ini merupakan bencana banjir terburuk di Eropa sejak 1967 ketika sedikitnya 500 orang tewas di Portugal.Β Ahli meteorologi mengatakan hujan selama setahun turun dalam delapan jam di beberapa bagian Valencia pada 29 Oktober, menyebabkan kemacetan di jalan raya dan merendam lahan pertanian di wilayah yang menghasilkan dua pertiga buah jeruk yang ditanam di Spanyol, eksportir global terkemuka.

Sisa-sisa Banjir Terburuk dalam Sejarah Spanyol yang Menewaskan Ratusan Orang
Sisa-sisa Banjir Terburuk dalam Sejarah Spanyol yang Menewaskan Ratusan Orang
Sisa-sisa Banjir Terburuk dalam Sejarah Spanyol yang Menewaskan Ratusan Orang
Sisa-sisa Banjir Terburuk dalam Sejarah Spanyol yang Menewaskan Ratusan Orang
Sisa-sisa Banjir Terburuk dalam Sejarah Spanyol yang Menewaskan Ratusan Orang


Ajang penghargaan persembahan detikcom dengan Kejaksaan Agung Republik Indonesia (Kejagung RI) untuk menjaring jaksa-jaksa tangguh dan berprestasi di seluruh Indonesia.
Ajang penghargaan persembahan detikcom bersama Polri kepada sosok polisi teladan. Baca beragam kisah inspiratif kandidat polisi teladan di sini.
Hide Ads