California - Kebakaran hutan di California menyebar dengan cepat oleh angin kencang. Kuda-kuda pun berlarian dari kandang saat api mulai menyebar.
(/)
Foto News
Kuda-kuda Berlarian Saat Kebakaran Hutan di California
Jumat, 08 Nov 2024 22:30 WIB
BAGIKAN
Kuda-kuda berlarian dari kandang saat api dari kebakaran gunung membakar lereng bukit di Swanhill Farms di Moorpark, California, Kamis (7/11/2024).
BAGIKAN