330 Pasangan Ikut Nikah Massal di Surabaya, Ada Garden Party

Foto

330 Pasangan Ikut Nikah Massal di Surabaya, Ada Garden Party

ANTARA FOTO/Didik Suhartono - detikNews
Rabu, 03 Jul 2024 10:40 WIB

Surabaya - Pemkot Surabaya menggelar sidang isbat nikah massal bagi 330 pasangan pengantin. Pemkot juga menyediakan acara garden party untuk resepsi pernikahan.

Sejumlah pasangan pengantin berjalan memasuki Balai Kota Surabaya saat nikah massal di Surabaya, Jawa Timur, Selasa (2/7/2024). Pemkot Surabaya menggelar sidang isbat nikah massal sekaligus resepsi bagi 330 pasangan pengantin dari berbagai umur. ANTARA FOTO/Didik Suhartono/rwa.

Sejumlah pasangan pengantin bersorak saat berjalan menuju Balai Kota Surabaya untuk mengikuti nikah massal di Surabaya, Jawa Timur, Selasa (2/7/2024).

Sejumlah pasangan pengantin berjalan memasuki Balai Kota Surabaya saat nikah massal di Surabaya, Jawa Timur, Selasa (2/7/2024). Pemkot Surabaya menggelar sidang isbat nikah massal sekaligus resepsi bagi 330 pasangan pengantin dari berbagai umur. ANTARA FOTO/Didik Suhartono/rwa.

Pemkot Surabaya menggelar sidang isbat nikah massal bagi 330 pasangan pengantin dari berbagai umur.

Sejumlah pasangan pengantin berjalan memasuki Balai Kota Surabaya saat nikah massal di Surabaya, Jawa Timur, Selasa (2/7/2024). Pemkot Surabaya menggelar sidang isbat nikah massal sekaligus resepsi bagi 330 pasangan pengantin dari berbagai umur. ANTARA FOTO/Didik Suhartono/rwa.

Pemkot Surabaya juga menggelar garden party atau pesta kebun untuk resepsi ratusan pasangan pengantin itu. Β 

330 Pasangan Ikut Nikah Massal di Surabaya, Ada Garden Party
330 Pasangan Ikut Nikah Massal di Surabaya, Ada Garden Party
330 Pasangan Ikut Nikah Massal di Surabaya, Ada Garden Party


Ajang penghargaan persembahan detikcom dengan Kejaksaan Agung Republik Indonesia (Kejagung RI) untuk menjaring jaksa-jaksa tangguh dan berprestasi di seluruh Indonesia.
Ajang penghargaan persembahan detikcom bersama Polri kepada sosok polisi teladan. Baca beragam kisah inspiratif kandidat polisi teladan di sini.
Hide Ads