Korban Tewas Gaza Terus Meningkat, Kini Tembus 37 Ribu Orang

Foto

Korban Tewas Gaza Terus Meningkat, Kini Tembus 37 Ribu Orang

AP Photo - detikNews
Senin, 10 Jun 2024 15:30 WIB

Gaza - Jumlah korban tewas di Gaza, Palestina, akibat serangan Israel terus bertambah. Terkini, total korban tewas mencapai 37 ribu jiwa.

Palestinians killed in the Israeli bombardment of the Gaza Strip are brought to al-Aqsa Hospital in Deir al-Balah, central Gaza Strip, Saturday, June 8, 2024. (AP Photo/Ismael Abu Dayyah)

Dilansir AFP, Minggu (9/6/2024), Kementerian Kesehatan di Gaza yang dikuasai Hamas melaporkan setidaknya 37.084 orang tewas selama lebih dari 8 bulan terakhir sejak Israel menyerang Gaza. (AP Photo/Ismael Abu Dayyah) Β 

A Palestinian mourns his relative killed in the Israeli bombardment of the Gaza Strip at al-Aqsa Hospital in Deir al Balah on Sunday, June 9, 2024. (AP Photo/Saher Alghorra)

Jumlah tersebut mencakup sedikitnya 274 orang tewas dalam serangan Israel pada hari Sabtu (8/6) di kamp pengungsi Nuseirat, Gaza Tengah.Β  (AP Photo/Saher Alghorra) Β 

Blood can be seen in the aftermath of the Israeli strike on a U.N.-run school that killed dozens of Palestinians in the Nusseirat refugee camp in the Gaza Strip, Thursday, June 6, 2024. (AP Photo/Jehad Alshrafi)

Seperti diketahui, terbaru Israel menyerang kamp pengungsi Nuseirat, Gaza tengah, Palestina, pada Sabtu kemarin. (AP Photo/Jehad Alshrafi) Β 

Palestinians wounded in the Israeli bombardment of the Gaza Strip arrive at al-Aqsa Hospital in Deir al-Balah, central Gaza Strip, Saturday, June 8, 2024. (AP Photo/Ismael Abu Dayyah)

Kementerian Kesehatan juga mengatakan bahwa setidaknya 84.494 warga Gaza telah terluka dalam perang tersebut sejak pecah delapan bulan yang lalu. (AP Photo/Ismael Abu Dayyah) Β 

Korban Tewas Gaza Terus Meningkat, Kini Tembus 37 Ribu Orang
Korban Tewas Gaza Terus Meningkat, Kini Tembus 37 Ribu Orang
Korban Tewas Gaza Terus Meningkat, Kini Tembus 37 Ribu Orang
Korban Tewas Gaza Terus Meningkat, Kini Tembus 37 Ribu Orang


Ajang penghargaan persembahan detikcom dengan Kejaksaan Agung Republik Indonesia (Kejagung RI) untuk menjaring jaksa-jaksa tangguh dan berprestasi di seluruh Indonesia.
Ajang penghargaan persembahan detikcom bersama Polri kepada sosok polisi teladan. Baca beragam kisah inspiratif kandidat polisi teladan di sini.
Hide Ads