Serang - Perahu eretan masih menjadi pilihan warga untuk menyeberangi sungai Ciujung, Serang, Banten. Mereka menggunakan perahu itu untuk mempersingkat waktu tempuh.
Foto
Perahu Eretan Jadi Transportasi Alternatif Warga Serang
Senin, 10 Jun 2024 11:00 WIB