Gaza - Serangan udara Israel menghantam kamp Jabalia saat warga Palestina kembali untuk memeriksa kerusakan. Begini penampakan kerusakan akibat serangan tersebut.
(/)
Foto News
Luluh Lantak Kamp Jabalia Pascaserangan Terbaru Israel
Jumat, 31 Mei 2024 20:31 WIB
BAGIKAN
Warga Palestina berjalan saat memeriksa kerusakan setelah pasukan Israel mundur dari sebagian kamp pengungsi Jabalia, menyusul penggerebekan, di Jalur Gaza utara, Kamis (30/5/2024).
BAGIKAN