Kerusakan Akibat Terjangan Lahar Dingin Marapi

Foto

Kerusakan Akibat Terjangan Lahar Dingin Marapi

Antara Foto/Iggoy el Fitra - detikNews
Sabtu, 06 Apr 2024 13:05 WIB

Jakarta - Banjir lahar dingin Marapi menerjang Nagari Bukik Batabuah, Sumatera Barat, Jumat (5/4) kemarin. Sejumlah rumah rusak akibat terjangan lahar dingin tersebut.

Warga berada di dekat puing-puing rumahnya yang dihanyutkan banjir lahar dingin di Nagari Bukik Batabuah, Agam, Sumatera Barat, Sabtu (6/4/2024). Data Nagari Bukik Batabuah menyebutkan banjir lahar dingin yang terjadi pada Jumat (5/4) itu menerjang 17 unit mobil dan sejumlah motor dan 40 rumah, tiga di antaranya rusak berat, serta areal pesawahan dan memutus sementara jalan alternatif mudik Pekanbaru - Padang.
Sejumlah rumah rusak usai diterjang banjir lahar dingin Marapi.
Warga berada di dekat puing-puing rumahnya yang dihanyutkan banjir lahar dingin di Nagari Bukik Batabuah, Agam, Sumatera Barat, Sabtu (6/4/2024). Data Nagari Bukik Batabuah menyebutkan banjir lahar dingin yang terjadi pada Jumat (5/4) itu menerjang 17 unit mobil dan sejumlah motor dan 40 rumah, tiga di antaranya rusak berat, serta areal pesawahan dan memutus sementara jalan alternatif mudik Pekanbaru - Padang.
Warga hanya bisa memandangi rumahnya yang telah hanyut terseret lahar dingin Marapi.
Β 
Warga berada di dekat puing-puing rumahnya yang dihanyutkan banjir lahar dingin di Nagari Bukik Batabuah, Agam, Sumatera Barat, Sabtu (6/4/2024). Data Nagari Bukik Batabuah menyebutkan banjir lahar dingin yang terjadi pada Jumat (5/4) itu menerjang 17 unit mobil dan sejumlah motor dan 40 rumah, tiga di antaranya rusak berat, serta areal pesawahan dan memutus sementara jalan alternatif mudik Pekanbaru - Padang.
Tidak hanya bangunan rumah, banjir lahar dingin juga merusak tanaman padi. Petani pun terancam gagal panen.
Β 
Kerusakan Akibat Terjangan Lahar Dingin Marapi
Kerusakan Akibat Terjangan Lahar Dingin Marapi
Kerusakan Akibat Terjangan Lahar Dingin Marapi


Berita Terkait

 

 

 

 

 

 

 

 


Hide Ads