Nigeria - Serangan drone militer Nigeria mengenai target yang salah di sebuah desa di barat laut wilayah Kaduna. Nahas, drone nyasar itu menewaskan 85 warga sipil.
(/)
Foto News
Tragis, Drone Militer Nyasar Tewaskan 85 Orang di Nigeria
Kamis, 07 Des 2023 15:34 WIB
BAGIKAN
Kepala Staf Angkatan Darat Nigeria Letnan Jenderal Taoreed Lagbaja, dan anggota Komunitas lainnya berdoa di sisi kuburan korban serangan drone tentara dimakamkan di desa Tudun Biri Nigeria, Selasa, 5 Desember 2023. Peristiwa ini tercatat sebagai insiden pengeboman militer paling mematikan di negara tersebut.
BAGIKAN