Truk Es Krim jadi Kamar Mayat Darurat di Gaza Bikin Menyayat Hati

Foto

Truk Es Krim jadi Kamar Mayat Darurat di Gaza Bikin Menyayat Hati

Reuters/Stringer - detikNews
Senin, 16 Okt 2023 09:01 WIB

Palestina - Banyaknya korban tewas imbas konflik Israel-Palestina membuat sebuah rumah sakit di Gaza terpaksa menyimpan jenazah di dalam truk es krim

Medical personnel works on carrying the bodies of Palestinians, who were killed in Israeli strikes, from an ice cream truck where they were kept, as the hospital morgues are packed, amid the ongoing Israeli-Palestinian conflict, in the central Gaza Strip October 15, 2023. REUTERS/Stringer
Ini penampakan truk es krim yang jadi kamar mayat sementara di Palestina, Minggu (15/10/2023).
Medical personnel works on carrying the bodies of Palestinians, who were killed in Israeli strikes, from an ice cream truck where they were kept, as the hospital morgues are packed, amid the ongoing Israeli-Palestinian conflict, in the central Gaza Strip October 15, 2023. REUTERS/Stringer
Petugas medis bahu membahu membawa jenazah warga Palestina yang tewas dalam serangan Israel.
Medical personnel works on carrying the bodies of Palestinians, who were killed in Israeli strikes, from an ice cream truck where they were kept, as the hospital morgues are packed, amid the ongoing Israeli-Palestinian conflict, in the central Gaza Strip October 15, 2023. REUTERS/Stringer
Pihak rumah sakit terpaksa menyimpan jenazah di dalam truk es krim karena kamar mayat penuh sesak dan tidak mampu menampung lebih banyak lagi jenazah.
Medical personnel works on carrying the bodies of Palestinians, who were killed in Israeli strikes, from an ice cream truck where they were kept, as the hospital morgues are packed, amid the ongoing Israeli-Palestinian conflict, in the central Gaza Strip October 15, 2023. REUTERS/Stringer
Diketahui, truk es krim tersebut berasal dari pabrik lokal yang ada di Gaza.
Medical personnel works on carrying the bodies of Palestinians, who were killed in Israeli strikes, from an ice cream truck where they were kept, as the hospital morgues are packed, amid the ongoing Israeli-Palestinian conflict, in the central Gaza Strip October 15, 2023. REUTERS/Stringer
Ahli Patologi forensik di RS Martir Al-Aqsa Yasser Khatab mengatakan bahwa rumah sakit di Deir al Balah tidak mampu menampung jenazah.
Medical personnel works on carrying the bodies of Palestinians, who were killed in Israeli strikes, from an ice cream truck where they were kept, as the hospital morgues are packed, amid the ongoing Israeli-Palestinian conflict, in the central Gaza Strip October 15, 2023. REUTERS/Stringer
Ia meminta bantuan berupa lemari es untuk menampung mayat, peralatan medis, peti mati dan peralatan untuk menangani jenazah.
Truk Es Krim jadi Kamar Mayat Darurat di Gaza Bikin Menyayat Hati
Truk Es Krim jadi Kamar Mayat Darurat di Gaza Bikin Menyayat Hati
Truk Es Krim jadi Kamar Mayat Darurat di Gaza Bikin Menyayat Hati
Truk Es Krim jadi Kamar Mayat Darurat di Gaza Bikin Menyayat Hati
Truk Es Krim jadi Kamar Mayat Darurat di Gaza Bikin Menyayat Hati
Truk Es Krim jadi Kamar Mayat Darurat di Gaza Bikin Menyayat Hati


Ajang penghargaan persembahan detikcom dengan Kejaksaan Agung Republik Indonesia (Kejagung RI) untuk menjaring jaksa-jaksa tangguh dan berprestasi di seluruh Indonesia.
Ajang penghargaan persembahan detikcom bersama Polri kepada sosok polisi teladan. Baca beragam kisah inspiratif kandidat polisi teladan di sini.
Hide Ads