Jakarta - Ketum PDIP Megawati Soekarnoputri dan ketum parpol pengusung bacapres Ganjar Pranowo kumpul di DPP PDIP. Usai pertemuan, mereka kompak bergandengan tangan.
(/)
Foto News
Momen Kompak Megawati-Ketum Parpol Pendukung Ganjar di Markas PDIP
Senin, 04 Sep 2023 19:16 WIB
BAGIKAN
Ketua Umum PDIP Megawati Soekarnoputri, Plt Ketua Umum PPP Mardiono, Ketua Umum Hanura Oesman Sapta Odang, dan Ketua Umum Perindo Hary Tanoesoedibjo bergandengan tangan usai melakukan pertemuan di DPP PDIP, Jakarta, Senin (4/9/2023).
BAGIKAN