Gaya Kim Jong Un Saat Tinjau Pabrik Senjata Utama Korut

Foto

Gaya Kim Jong Un Saat Tinjau Pabrik Senjata Utama Korut

REUTERS/KCNA - detikNews
Kamis, 10 Agu 2023 08:00 WIB

Korea Utara - Pemimpin Korut Kim Jong Un melakukan inspeksi ke pabrik senjata utama di negara itu. Pabrik itu memproduksi sistem artileri hingga kendaraan peluncuran rudal.

North Korean leader Kim Jong Un gives field guidance at a major weapon factory in this image released by North Korea's Korean Central News Agency on August  6, 2023.  KCNA via REUTERS    ATTENTION EDITORS - THIS IMAGE WAS PROVIDED BY A THIRD PARTY. REUTERS IS UNABLE TO INDEPENDENTLY VERIFY THIS IMAGE. NO THIRD PARTY SALES. SOUTH KOREA OUT. NO COMMERCIAL OR EDITORIAL SALES IN SOUTH KOREA. FACES BLURRED AT SOURCE.

Laporan kantor berita resmi Korean Central News Agency (KCNA), menyebut inspeksi yang dilakukan oleh Kim Jong Un itu berlangsung selama tiga hari. Lokasi pabrik-pabrik senjata yang dikunjunginya tidak disebut lebih lanjut.

North Korean leader Kim Jong Un gives field guidance at a major weapon factory in this image released by North Korea's Korean Central News Agency on August  6, 2023.  KCNA via REUTERS    ATTENTION EDITORS - THIS IMAGE WAS PROVIDED BY A THIRD PARTY. REUTERS IS UNABLE TO INDEPENDENTLY VERIFY THIS IMAGE. NO THIRD PARTY SALES. SOUTH KOREA OUT. NO COMMERCIAL OR EDITORIAL SALES IN SOUTH KOREA. FACES BLURRED AT SOURCE.

Dalam kunjungan, Minggu (6/8/2023), ke sebuah pabrik yang memproduksi sistem artileri kaliber besar, sebut KCNA, Kim Jong Un menekankan 'tanggung jawab dan tugas penting (pabrik tersebut) dalam menyempurnakan kesiapan perang' Korut.

North Korean leader Kim Jong Un gives field guidance at a major weapon factory in this image released by North Korea's Korean Central News Agency on August  6, 2023.  KCNA via REUTERS    ATTENTION EDITORS - THIS IMAGE WAS PROVIDED BY A THIRD PARTY. REUTERS IS UNABLE TO INDEPENDENTLY VERIFY THIS IMAGE. NO THIRD PARTY SALES. SOUTH KOREA OUT. NO COMMERCIAL OR EDITORIAL SALES IN SOUTH KOREA. FACES BLURRED AT SOURCE.

Kim Jong Un juga memuji upaya pabrik itu mengerahkan 'langkah-langkah ilmiah dan teknologi' untuk meningkatkan kualitas peluru, mengurangi waktu pemrosesan tabung propelan dan meningkatkan kecepatan produksi, namun juga menyerukan perlunya mengembangkan dan memproduksi peluru jenis baru.Β Kim Jong Un mengatakan bahwa peningkatan pasokan kendaraan menjadi prioritas utama militer dan memuji para pekerja karena membangun 'fondasi kuat' untuk produksi.

North Korean leader Kim Jong Un gives field guidance at a major weapon factory in this image released by North Korea's Korean Central News Agency on August  6, 2023.  KCNA via REUTERS    ATTENTION EDITORS - THIS IMAGE WAS PROVIDED BY A THIRD PARTY. REUTERS IS UNABLE TO INDEPENDENTLY VERIFY THIS IMAGE. NO THIRD PARTY SALES. SOUTH KOREA OUT. NO COMMERCIAL OR EDITORIAL SALES IN SOUTH KOREA. FACES BLURRED AT SOURCE.

Sementara saat berkunjung ke pabrik yang memproduksi mesin untuk rudal jelajah dan drone, menurut KCNA, Kim Jong Un menyerukan produksi yang 'berkembang pesat'. Kunjungan juga dilakukan ke sejumlah pabrik senjata berukuran kecil, di mana Kim Jong Un menekankan perlunya memodernisasi senjata yang dibawa oleh para tentara Korut. Β 

North Korean leader Kim Jong Un gives field guidance at a major weapon factory in this image released by North Korea's Korean Central News Agency on August  6, 2023.  KCNA via REUTERS    ATTENTION EDITORS - THIS IMAGE WAS PROVIDED BY A THIRD PARTY. REUTERS IS UNABLE TO INDEPENDENTLY VERIFY THIS IMAGE. NO THIRD PARTY SALES. SOUTH KOREA OUT. NO COMMERCIAL OR EDITORIAL SALES IN SOUTH KOREA. FACES BLURRED AT SOURCE.

Inspeksi Kim Jong Un itu dilakukan saat Amerika Serikat (AS) dan Korea Selatan (Korsel) bersiap menggelar latihan militer gabungan selanjutnya, yang direncanakan untuk digelar pada akhir bulan ini, untuk mengatasi ancaman Korut yang semakin meningkat. Β 

Gaya Kim Jong Un Saat Tinjau Pabrik Senjata Utama Korut
Gaya Kim Jong Un Saat Tinjau Pabrik Senjata Utama Korut
Gaya Kim Jong Un Saat Tinjau Pabrik Senjata Utama Korut
Gaya Kim Jong Un Saat Tinjau Pabrik Senjata Utama Korut
Gaya Kim Jong Un Saat Tinjau Pabrik Senjata Utama Korut


Ajang penghargaan persembahan detikcom dengan Kejaksaan Agung Republik Indonesia (Kejagung RI) untuk menjaring jaksa-jaksa tangguh dan berprestasi di seluruh Indonesia.
Ajang penghargaan persembahan detikcom bersama Polri kepada sosok polisi teladan. Baca beragam kisah inspiratif kandidat polisi teladan di sini.
Hide Ads