Jakarta - Kebakaran permukiman penduduk terjadi di Kelurahan Tugu Selatan, Koja, Jakarta Utara. Sebanyak 16 unit mobil pemadam kebakaran (damkar) meluncur ke lokasi.
Foto
16 Mobil Damkar Padamkan Kebakaran Permukiman di Koja
Jumat, 28 Jul 2023 17:42 WIB
