Peru - Arkeolog Peru menemukan mumi remaja. Saat ditemukan mumi tersebut dalam kondisi konservasi yang baik termasuk potongan kulit dan rambut.
Foto
Mumi Masa Pra-Inca Ditemukan di Peru, Begini Penampakannya
Kamis, 27 Apr 2023 11:05 WIB

Mumi itu ditemukan di sebuah makam bawah tanah yang dibungkus dengan bungkusan penguburan dan dalam kondisi konservasi yang baik termasuk potongan kulit dan rambut. Β
Mumi itu ditemukan di sebuah makam bawah tanah yang dibungkus dengan bungkusan penguburan dan dalam kondisi konservasi yang baik termasuk potongan kulit dan rambut. Β
Mumi itu diprediksi berusia lebih dari 1000 tahun. Β
Mumi remaja tersebut diprediksi berasal dari budaya Lima atau Ichma. Β