Mengenal Mat Peci, Bhabinkamtibmas yang 'Megang' Terminal Poris

Foto

Mengenal Mat Peci, Bhabinkamtibmas yang 'Megang' Terminal Poris

Dok. Polres Metro Tangerang - detikNews
Selasa, 18 Apr 2023 14:52 WIB

Tangerang - Anggota Bhabinkamtibmas Polres Metro Tangerang Kota, Aipda Komaruddin dijuluki 'Mat Peci'. Ia sosok yang disegani dalam ekosistem di Terminal Poris Plawad.

Mengenal Mat Peci, Bhabinkamtibmas yang 'Megang' Terminal Poris Tangerang

Kondisi aman dan nyaman di Terminal Poris Plawad ini, tak lepas dari peran Mat Peci, panggilan akrab Aipda Komaruddin, Anggota Binmas Polres Metro Tangerang Kota yang sudah 15 tahun bertugas di sana. Β 

Mengenal Mat Peci, Bhabinkamtibmas yang 'Megang' Terminal Poris Tangerang

Bukan hanya masyarakat Tangerang Kota, Sosok Mat Peci ini memantik rasa keingintahuan siswa Sekolah Staf dan Pimpinan Menengah (Sespimmen) Polri untuk berguru ilmu serta pengalaman kepada Aipda Komaruddin.

Mengenal Mat Peci, Bhabinkamtibmas yang 'Megang' Terminal Poris Tangerang

Dengan berseragam PDH Serdik Sespimmen Polri, Lima Sekawan Kang Smart bernamaΒ Resa F Marassabesy, Hasby ristama, Hannry Tambunan Dede Suhatmi dan Muhammad Iskandarsyah langsung berbaur dan larut membantu Aipda Komaruddin ditengah ratusan pemudik yang membanjiri Terminal Poris Plawad Tangerang Kota. Β 

Mengenal Mat Peci, Bhabinkamtibmas yang Megang Terminal Poris
Mengenal Mat Peci, Bhabinkamtibmas yang Megang Terminal Poris
Mengenal Mat Peci, Bhabinkamtibmas yang Megang Terminal Poris


Ajang penghargaan persembahan detikcom dengan Kejaksaan Agung Republik Indonesia (Kejagung RI) untuk menjaring jaksa-jaksa tangguh dan berprestasi di seluruh Indonesia.
Ajang penghargaan persembahan detikcom bersama Polri kepada sosok polisi teladan. Baca beragam kisah inspiratif kandidat polisi teladan di sini.
Hide Ads