Suriah - Anggota tim penyelamat dari White Helmets melihat sebuah buku catatan milik korban gempa yang ditemukan di sebuah bangunan rusak. Begini penampakannya.
Foto
Potret Buku Harian Korban Gempa Suriah yang Bikin Pilu

Seorang anggota White Helmets melihat buku catatan yang ditemukan di sebuah bangunan yang rusak, setelah gempa bumi, di kota Jandaris yang dikuasai pemberontak, Suriah,Β Jumat (10/2/2023).Β Β
Bangunan runtuh itu mengubur buku sekolah hingga sertifikat milik korban setelah gempa mengguncang Turki dan Suriah Senin (6/2) pekan lalu. Gempa itu menelan banyak korban jiwa.Β Korban tewas dilaporkan lebih dari 41.000 jiwa termasuk anak-anak.
Nampak buku dengan tulisan tangan. Laporan WHO ada sekitar 23 juta jiwa terdampak akibat gempa.
Buku harian menunjukkan lukisan yang menggambarkan isi hati sang pemilik sebelum gempa dahsyat itu mengguncang. Gabungan tim penyelamat masih terus berupaya melakukan evakuasi, namun fokus kini pada penyaluran bantuan bencana. Β