Iskenderun - Ribuan orang kehilangan tempat tinggal akibat gempa dahsyat yang melanda Turki. Di tenda pengungsian, para korban gempa antre untuk mengambil bantuan makanan.
(/)
Foto News
Potret Warga Turki Antre Makanan di Tempat Pengungsian
Kamis, 16 Feb 2023 06:00 WIB
BAGIKAN
Para korban gempa mengantre untuk mendapatkan bantuan makanan di tenda pengungsian di Iskenderun, Turki, Selasa (14/2/2023).
BAGIKAN