Penampakan Eliezer's Angels Penuhi PN Jaksel

Foto

Penampakan Eliezer's Angels Penuhi PN Jaksel

Ari Saputra - detikNews
Rabu, 18 Jan 2023 11:19 WIB

Jakarta - Bharada Eliezer menjalani sidang tuntutan kasus pembunuhan Brigadir Yosua di PN Jaksel, Rabu (18/1). Sidang dihadiri pendukung Eliezer atau 'Eliezer's Angels'.

Bharada Richard Eliezer menjalani sidang tuntutan kasus pembunuhan Brigadir Yosua di PN Jaksel, Rabu (18/1). Sidang dihadiri oleh pendukung Eliezer.

Mereka datang dengan membawa tas bergambar foto Eliezer.

Bharada Richard Eliezer menjalani sidang tuntutan kasus pembunuhan Brigadir Yosua di PN Jaksel, Rabu (18/1). Sidang dihadiri oleh pendukung Eliezer.

Tas itu juga bertuliskan 'torang deng Icad, we stand for Icad till finish'.

Bharada Richard Eliezer menjalani sidang tuntutan kasus pembunuhan Brigadir Yosua di PN Jaksel, Rabu (18/1). Sidang dihadiri oleh pendukung Eliezer.

Saat ruang sidang dibuka mereka langsung berebut masukΒ ruangan.

Penampakan Eliezers Angels Penuhi PN Jaksel
Penampakan Eliezers Angels Penuhi PN Jaksel
Penampakan Eliezers Angels Penuhi PN Jaksel


Ajang penghargaan persembahan detikcom dengan Kejaksaan Agung Republik Indonesia (Kejagung RI) untuk menjaring jaksa-jaksa tangguh dan berprestasi di seluruh Indonesia.
Ajang penghargaan persembahan detikcom bersama Polri kepada sosok polisi teladan. Baca beragam kisah inspiratif kandidat polisi teladan di sini.
Hide Ads