Reuni 212 Turut Galang Dana untuk Korban Gempa Cianjur

Foto

Reuni 212 Turut Galang Dana untuk Korban Gempa Cianjur

Andhika Prasetia - detikNews
Jumat, 02 Des 2022 11:14 WIB

Jakarta - Reuni 212 di Masjid At-tin, Jakarta turut menggalang dana untuk korban gempa di Cianjur. Para laskar berkeliling menarik donasi.

Reuni 212 di Masjid At-tin, Jakarta turut menggalang dana untuk korban gempa di Cianjur. Para laskar berkeliling menarik donasi.
Para laskar berkeliling menggalang dana untuk korban gempa Cianjur dalam reuni 212 di Masjid At-tin, Jakarta, Jumat (2/12/2022).
Reuni 212 di Masjid At-tin, Jakarta turut menggalang dana untuk korban gempa di Cianjur. Para laskar berkeliling menarik donasi.
Para jemaah memberikan sebagian uangnya untuk korban gempa Cianjur.Β 
Reuni 212 di Masjid At-tin, Jakarta turut menggalang dana untuk korban gempa di Cianjur. Para laskar berkeliling menarik donasi.
Reuni 212 kali ini digelar di Masjid At-tin sejak tadi pagi, diawali salat tahajud dan ditutup doa dari Habib Rizieq.
Reuni 212 Turut Galang Dana untuk Korban Gempa Cianjur
Reuni 212 Turut Galang Dana untuk Korban Gempa Cianjur
Reuni 212 Turut Galang Dana untuk Korban Gempa Cianjur


Ajang penghargaan persembahan detikcom dengan Kejaksaan Agung Republik Indonesia (Kejagung RI) untuk menjaring jaksa-jaksa tangguh dan berprestasi di seluruh Indonesia.
Ajang penghargaan persembahan detikcom bersama Polri kepada sosok polisi teladan. Baca beragam kisah inspiratif kandidat polisi teladan di sini.
Hide Ads