Jakarta - Diskusi bertajuk "16 Hari Aktivisme Melawan Kekerasan Berbasis Gender" digelar di Bale Nusa, Jakarta. Diskusi itu membahas isu kekerasan gender.
Foto
Diskusi Membahas Kekerasan Gender di Jakarta

Kokok Dirgantoro - CEO Opal Communications, Nunik Nurjanah - Program Analyst UN Women Indonesia, Stella Darmadi - Head of Global Marketing GoRide Gojek, Noval Auliady - co-director Di Jalan Aman Tanpa Pelecehan (DEMAND), An Nisaa Yovani - mewakili Koalisi Masyarakat Sipil Anti Kekerasan Seksual (KOMPAKS), dalam diskusi bertajuk "16 Hari Aktivisme Melawan Kekerasan Berbasis Gender", di Bale Nusa, Jakarta.
Diskusi itu mengajak masyarakat untuk peduli terhadap isu kekerasan berbasis gender di tempat kerja.
Pada kesempatan tersebut, para pembicara juga memberikan cara membuat SOP anti-kerasan seksual di tempat kerja. Melalui kolaborasi dari berbagai pihak ini diharapkan dapat menginspirasi para pelaku usaha lainnya dalam menciptakan ruang aman untuk pekerja maupun pemberi kerja.