Jakarta - Koordinator MAKI Boyamin mengatakan Lukas Enembe memiliki beberapa tempat judi favorit di sejumlah negara. Di antaranya, Malaysia hingga Filipina.
(/)
Foto News
3 Kasino Mewah yang Disebut Jadi Tempat Lukas Enembe Main Judi
Senin, 26 Sep 2022 15:04 WIB
BAGIKAN
Tempat-tempat yang dikunjungi oleh Gubernur Papua Lukas Enembe untuk bermain judi kasino terungkap. Tiap tempat memiliki fasilitas 'spesial' bagi mereka yang ingin bermain judi kasino. Koordinator MAKI Boyamin Saiman mengatakan Lukas Enembe memiliki beberapa tempat judi favorit di berbagai negara. Beberapa di antaranya, Solaire Resort and Casino di Manila, Genting Highland di Malaysia dan kasino Crockford Sentosa di Singapura. (Getty Images/Dondi Tawatao)
BAGIKAN