Bekasi - Satu unit mobil ringsek usai tertabrak kereta api di daerah Tambun, Bekasi, Jawa Barat. Pengemudi mobil tersebut meninggal akibat kecelakaan yang terjadi.
Foto
Penampakan Mobil Ringsek Tertabrak KA Argo Sindoro di Bekasi
Selasa, 21 Jun 2022 13:21 WIB
