China - Puluhan siswa sekolah dasar di kawasan Hothot, China, terlihat sibuk dalam kompetisi kaligrafi. Acara tersebut disambut antusias dari para siswa.
Foto
Wajah-wajah Semringah Peserta Lomba Kaligrafi di China
Selasa, 14 Jun 2022 16:36 WIB

Begini suasana saat puluhan siswa sekolah dasar di China sibuk dalam kompetisi kaligrafi, di Hohhot, Mongolia Dalam, China, Senin (13/6/2022). Kota ini sekitar 500 km sebelah barat Ibu Kota Beijing.
Mereka terlihat sangat antusias saat menggoreskan tinta di atas kertas.
Kompetisi ini tak hanya sebagai lomba saja. Kaligrafi dirasa sanggup mengasah kreatifitas anak.
Setelah menjadi sebuah kaligrafi utuh, seorang siswa terlihat sangat semringah menunjukkan karyanya.
Bagaimana menurut Anda?