Madura - Telkomsel Siaga digelar setiap tahunnya untuk memberikan bantuan kepada kaum duafa sebagai bentuk kepedulian sosial bagi warga kurang beruntung selama Ramadan.
Foto
Momentum Berbagi di Bulan Suci

Direktur Sales Telkomsel Adiwinahyu B Sigit (kiri) menyerahkan bantuan kepada kaum duafa saat digelar Telkomsel Siaga di Bangkalan, Jawa Timur, Senin (11/4/2022).Β
Telkomsel Siaga yang rutin digelar setiap tahun sebagai bentuk kepedulian sosial selama bulan Ramadhan tersebut dengan memberikan santunan dan Paket Lebaran kepada anak yatim/dhuafa dari sejumlah yayasan panti asuhan di Pulau Madura.
Direktur Sales Telkomsel Adiwinahyu B Sigit (kiri) dan Vice President Corporate Communications Telkomsel Saki H Bramono (kanan) bersama sejumlah anak berpose saat digelar Telkomsel Siaga di Bangkalan, Jawa Timur, Senin (11/4/2022). Telkomsel Siaga yang rutin digelar setiap tahun sebagai bentuk kepedulian sosial selama bulan Ramadhan tersebut dengan memberikan santunan dan Paket Lebaran kepada anak yatim/dhuafa dari sejumlah yayasan panti asuhan di Pulau Madura.